Senin, 20 Oktober 2014

ANALISA TRADING INDEKS KOSPI TGL 21 OKTOBER 2014






Indeks Korea Selatan menguat dihari Senin, menghasilkan penguatan harian terbesar dalam 11 bulan dengan data ekonomi AS yang lebih bagus dari yang diperkirakan memicu kelegaan dipasar saham diseluruh dunia.
Indeks Komposite Korea naik dihari Senin sebesar 1.55% ditutup dilevel 1.930,06 merupakan kenaiakan terbesar sejak November tahun lalu
 

Kospi diprediksi akan turun menuju bolinger 20 bawah time frame H4 di level 240.60 hingga bolinger bawah 11 time frame daily di level 239.50.
Posisi Higher Kospi jumat kemarin ada di level 245.00, dan lower kemarin adalah 242.90

Tidak ada komentar:

Posting Komentar